Hai guys, kali ini saya akan emberi sedikit info tentang Cara Menyisipkan Gambar pada Dokumen.
Selain gambar dari Clip Art, bisa juga menambahkan gambar lain, seperti foto dari camera digital, hasil scanner, dll. Nah, berikut ini langkah-langkahnya :
a. Klik tab Insert pada Ribbon.
b. Klik tombol picture pada toolbar Illustrasions.
c. Muncul kotak dialog Insert Picture. Pilih folder lokasi penyimpanan file gambar.
d. Pilih nama file gambar.
e. Klik tombol Insert atau tekan Enter pada keyboard.
Selamat Mencoba :))